Contoh Laporan Observasi Sekolah SMA Terlengkap!

Contoh Laporan Observasi Sekolah SMA

Akreditasi.org, Contoh laporan observasi sekolah sma terlengkap – Hallo sahabat mimin yang budiman. Pada kesempatan kali ini mimin akan memberikan ulasan mengenai contoh laporan observasi sekolah sma. Yuk simak terus ulasan mimin dibawah ini.

Contoh laporan observasi sekolah sma dapat kamu jadikan sebagai acuan dalam pemahaman dan pembuatan laporan observasi versi kamu sendiri. Kamu dapat melihat contoh laporan observasi sekolah sma sebagai referensi. Kamu bisa melihat contoh laporan observasi sekolah sma dari manasaja yang nantinya dapat kamu pahami dalam menliskan laporanmu sendiri.

Kemudian apa sebenarnya contoh laporan observasi di sekolah sma. Seberapa besarkah fungsi dari contoh laporan observasi sekolah sma. Kemudian apa tujuan umum maupun khusus dari contoh laporan observasi sekolah sma. Yuk simak ulasan mimin dibawah ini.

Observasi merupakan suatu proses peninjauan secara cermat untuk memperhatikan kaidah-kaidah tertentu. Kamu sebagai seorang pelajar sma pasti sudah pernah mendapatkan contoh laporan observasi di sekolah sma dan kemudian dijadikan tugas.

Makna Laporan Hasil Observasi

Laporan hasil observasi merupakan sebuah teks yang di dalamnya terdapat informasi fakta dan kesimpulan tentang suatu objek yang sudah diteliti di lapangan dan bisa juga berdasarkan temuan-temuan.

tujuan membuat teks laporan hasil observasi secara umum adalah untuk melaporkan hasil temuan-temuan tersebut aar objektif dan sistematis, kemudian diharapkan dapat berguna untuk menyelesaikan suatu permasalahan lalu menguji beberapa hipotesis yang telah ada

Tujuan Khusus dari Teks Laporan Hasil Observasi

Secara umum teks laporan hasil observasi digunakan sebagai laporan hasil kegiatan observasi, lalu teks laporan observasi secara khusus bertujuan untuk:

  • Mengatasi persoalan tertentu
  • Untuk melakukan perbaikan dan pengawasan
  • Menemukan cara atau teknik baru terhadap suatu hal
  • Untuk mengetahui perkembangan atas suatu masalah yang timbul
  • Untuk mengambil kebijakan / keputusan yang lebih efektif

Fungsi dari Teks Laporan Hasil Observasi

Ada beberapa fungsi berasal dari pembuatan laporan hasil observasi, di antaranya adalah sebagai berikut:

  • Sebagai laporan pertanggung jawaban tugas dan kegiatan observasi yang telah dilakukan.
  • Sebagai sumber informasi tertulis dan dapat dipercaya.
  • Sebagai media dokumentasi
  • Untuk menjelaskana penyusunan kegiatan, keputusan, pemecahan 

Kamu dapat melihat beberapa contoh laporan observasi sekolah sma melalui link dibawah ini.

https://satriabajahitam.com/contoh-teks-laporan-hasil-observasi-singkat/

http://mrsrofiyani.blogspot.com/2014/11/laporan-makalah-observasi-sma-n-2.html

https://madreview.net/

Demikianlah yang dapat mimin sampaikan seputar laporan observasi sma. Sekian dari mimin dan terimkasih. SEE YAA!!!

contoh laporan observasi sekolah sd,contoh laporan observasi sekolah smk,contoh latihan hasil observasi,contoh laporan observasi sekolah dasar pdf,contoh laporan observasi sekolah smp,laporan observasi sekolah pdf,contoh makalah observasi pdf,contoh kesimpulan hasil observasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *