Ukuran tinggi net bola volly putra dan putri

Ringkasan atau inti cerita pada cerpen terletak pada? 

Ukuran tinggi net bola volly putra dan putri

Jawaban:

Olahraga bola voli merupakan salah satu olahraga yang cukup populer dewasa ini. Olahraga ini menggunakan bola voli sebagai salah satu instrumen terpenting, selain lapangan, net, dan para pemain tentunya. Sebagai olahraga, tentunya terdapat beberapa peraturan yang harus diikuti oleh setiap pihak dalam melaksanakan permainan bola voli. Pada tingkat internasional, peraturan semacam ini dikeluarkan oleh organisasi bola voli internasional, yaitu Federation Internationale de Volleyball (FIVB). Sementara itu, di setiap negara juga terdapat induk organisasi bola voli. Di Indonesia, misalnya, organisasi ini disebut dengan Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia atau PBVSI.

Beberapa aturan yang harus diikuti meliputi peraturan terkait lapangan dan net.
Berikut aturan terkait lapangan yang harus dipatuhi dalam setiap pertandingan bola voli:
Panjang lapangan: 18 meter

  • Lebar lapangan: 9 meter
  • Panjang garis serang lapangan: 3 meter
  • Luas lapangan: 162 meter persegi
  • Lebar garis lapangan: 5 cm
  • Area servis lapangan: 3 meter

Sementara itu, berikut aturan terkait net pada permainan bola voli:

  • Tinggi net untuk pertandingan putra: 2,43 meter
  • Tinggi net untuk pertandingan putri: 2,24 meter
  • Panjang net: 9 meter
  • Lebar net: 1 meter
  •  Tinggi antena pada net: 80 cm (di atas net)
  • Tinggi tiang net: 2,55 meter
  • Jarak antara tiang net dengan garis tepi lapangan: 0,5 – 1 meter
  • Pita tepian atas net: 5 cm
  • Pita tepian samping net: 5 cm dengan panjang 1 meter
  • Ukuran mata jala net: 10 cm berbentuk persegi

Berdasarkan informasi di atas, maka jawaban untuk pertanyaan kali ini adalah: Ukuran tinggi net bola volly putra adalah 2,43 meter.
Ukuran tinggi net bola volly putri adalah 2,24 meter.

Pertanyaan Berikutnya:  Apa yang dimaksud dengan faktor?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *